Pada tanggal 29 Maret 2022, TKIT Al Hikmah BBS mengadakan kegiatan Family Day ke Taman Safari Indonesia.

Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan tujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara sekolah dengan murid dan orang tua murid.

Bogor, 06/04/2022

Kegiatan Ramadhan Ceria ini dilaksanakan mulai dari Hari selasa  5 April 2022 s.d Jum'at 8 April 2022. Kegiatan Ramadhan Ceria ini diisi dengan kegiatan yang menyenangkan, diantaranya yaitu Mengenal apa itu puasa,

Hari ini, Rabu 2 Maret 2022 di TKIT Al Hikmah BBS sedang berlangsung kegiatan PTMT. Kegiatan PTMT ini dilaksanakan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan, selain itu PTMT ini dilaksanakan menjadi 2 sesi dalam setiap Minggu nya dengan jumlah murid maksimal 50% pada setiap kelas.

Saat ini, ibu Hermawati, S.Pd selaku Guru Kelompok A sedang melakukan PTMT dibarengi dengan Zoom untuk memfasilitasi siswa TK yg tidak ikut PTMT hari ini.

Setiap sekolah tentunya memiliki agenda rutin tahunan yakni kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru atau yang biasa dikenal dengan PPDB. Kegiatan PPDB biasanya dimulai pada semester genap setiap tahun ajaran, untuk menjaring peserta didik di tahun pelajaran selanjutnya.

Page 1 of 3

Terakreditasi "A"

TK Islam Terpadu Plus Bina Bangsa Sejahtera Bogor, sekolah yang membangun karakter anak didik melalui konsep Active and Experiental Learning agar Cerdas, Tangkas dan Ceria.

Alamat Kami
Jl. Batuhulung, Dramaga Km.07, Margajaya, Bogor Barat,
Kota Bogor - 16116
(0251) 8421133
tkitbbs@sitbbs.sch.id